Friday, 22 April 2011

smartphone android yang support Adobe flash player 10.1

Sering kali banyak orang yang bertanya-tanya kira-kira smartphone android mana yang sudah support Adobe® Flash® Player 10.1, minimnya informasi yang bisa diakses langsung sering kali membingungkan bagi mereka yang sedang memilih smartphone android. Secara spesifikasi hardware kebutuhan minimum untuk bisa menjalankan Adobe Flash Player 10.1 dibagi menjadi dua resolusi, yang pertama adalah VGA (resolusi 480x640 pixels) - Hardware requirements-nya adalah Dedicated Cortex A8 (Instruction Set ARMv7) clock 550MHz App Processor with Neon for A8 only. Hardware Vector FPU. - Operating system minimal android 2.2 froyo. yang kedua adalah WVGA (resolusi 480x800 pixels) - Hardware requirements-nya adalah Dedicated Cortex A8 (Instruction Set ARMv7) clock...

Thursday, 21 April 2011

Share and sync your files ( bagian 2)

Sebagai pengingat pada bagian 1 terdahulu, websharing adalah aplikasi kecil yang dapat memfungsikan smartphone android layaknya seperti flashdisk, multi media server dan dapat dipergunakan untuk memonitor status hp dari web browser komputer biasa yang terhubung melalui router wifi. Selain simple dan praktis dengan websharing proses menghubungkan hp dengan laptop misalnya tidak memerlukan kabel lagi. Selain kemampuan - kemampuan websharing yang sudah di jelaskan pada bagian pertama, masih ada lagi kelebihan websharing yang lain yaitu bisa digunakan sebagai network drive layaknya hardisk. Untuk itu lakukan beberapa langkah berikut, Nyalakan setting untuk webDAV dengan cara menjalankan aplikasi websharing, lalu pilih opsi setting kemudian...

Sony Ericsson bersiap berpindah pemilik

Bagi anda yang berencana membeli android dengan merk Sony Ericsson mungkin perlu mempertimbangkan rumor terbaru yang sedang berkembang di dunia teknologi cellular saat ini. Setelah terus menerus mengalami kerugian dari tahun 2007 nampaknya kali ini pihak Sony Ericsson akan terpaksa untuk menjual perusahaan mereka, nampaknya salah satu perusahaan china sudah melakukan pendekatan, kabarnya negosiasi awal pun sudah mulai dilakukan secara tertutup. Nampaknya Sony Ericsson akan menjadi perusahaan pembuat HP berikutnya yang terancam punah setelah nama besar sebelumnya seperti Siemens dan Palm. Setelah kembali menguat di pertengahan tahun 2010 dengan line-up xperia android nya dan sebelumnya dengan xperia windows mobilenya, perusahaan ini kembali...

Friday, 15 April 2011

internet explorer 9 berjaya di HTML5 tes

MIX11 telah melakukan tes perbandingan antara browser android, mobile safari dan internet explorer 9 dalam hardware-accelerated graphics rendering test.  Tes tersebut menggunakan HTML5 speed reading dengan canvas element untuk menampilkan animasi. Canvas element memberi banyak keleluasaan untuk javascript dalam menampilkan animasi dan sering kali digunakan dalam game berbasis HTML5. Pada test tersebut menggunakan framerate counter sehingga lebih mudah untuk melihat perbedaannya. Windows phone 7 web browser mampu mencapai angka 20fps, sementara rivalnya android browser mencapai angka 11 fps, sedang mobile safari tertinggal cukup jauh dengan nilai 2fps, perlu di ingat dalam tes ini yang dihitung adalah kemampuan menjalankan canvas element,...

Sunday, 10 April 2011

Share and sync your files ( bagian 1 )

Bagi anda yang sudah lama menggunakan smartphone mungkin sudah pernah mendengar atau tidak asing lagi dengan kata file sharing atau web sharing, mungkin aplikasi ini tidak terlalu istimewa, namun artikel ini ditujukan utamanya kepada para pemula pemilik smartphone android low-end yang ingin memaksimalkan kekuatan android. Seperti kita sudah ketahui bersama android low-end seperti Sony Ericsson x10 mini, Samsung Galaxy 5 dan Samsung Galaxy Mini tentu bukanlah performer yang mampu memukau orang melalui spesifikasi hardwarenya, dengan harga yang jauh dibawah 2 juta rupiah sekarang ini, tentu ada banyak keterbatasan dari HP - HP ini bila dibandingkan dengan raja - raja di kelas atas seperti Samsung Galaxy S dan rival - rivalnya. Namun jangan...

Pages 81234 »

     
    Design by Wordpress Themes | Bloggerized by Free Blogger Templates | Macys Printable Coupons